Halo
sobat militerdefence, kira-kira berapa sih jarak Jakarta menuju Jepang? Hehe jawabnya
tentu saja relatif ya. Tergantung darimana kita mengukurnya. Apabila kita
menggunakan patokan waktu, maka waktu tempuh dari Bandara Soekarno Hatta Cengkareng
menuju Bandara Haneda Jepang adalah 7 jam 20 menit penerbangan langsung atau
direct flight.
Sementara apabila anda turun di Bandara Narita Tokyo maka waktu
tempuhnya adalah 7 jam 30 menit.
Penerbangan
langsung diantaranya:
a. Garuda
Indonesia dari Cengkareng-Narita Tokyo.
b. All
Nippon Airways (ANA)
c. Japan
Airlines (JAL)
Sementara
penerbangan transit diantaranya:
a. Air
Asia (Transit di Kuala Lumpur)
b. Vietnam
Airlines (Transit di Saigon)
c. Batik
Air (Transit di Kuala Lumpur)]
d. Eva
Air (Transit di Taipei)
e. Phillipine
Air (Transit di Manila)
f. Scoot
(Transit di Singapura)
g. Srilanka
Air (Transit di Kolombo)
h. China
Airlines (Transit di Shanghai)
i. Xiamen
Airlines (Transit di Fuzhou)
j. Air
China (Transit di Beijing)
k. Vietjet
(Transit di Saigon)
l. Cathay
Pacific (Transit di Hong Kong)
m. Malaysia
Airlines (Transit di Kuala Lumpur)